SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku – Pembelajaran 3

SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku. Perhatikan dengan seksama gambar di atas! Tahukah kamu siapakah tokoh yang terdapat dalam gambar tersebut? Ya! Patih Kerajaan Majapahit bernama Gajah Mada. Patih Gajah Mada merupakan seorang tokoh besar yang mempunyai cita-cita sangat besar pada saat itu, yaitu mempersatukan pulau-pulau dan kerajaan-kerajaan yang ada pada saat … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku – Pembelajaran 2

SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku. Setiap orang memiliki mimpi untuk menjadi apa kelak di kemudian hari.   Apa pun mimpimu, pasti kamu berharap menjadi orang yang hebat dan bermanfaat  bagi lingkunganmu. Siapakah di antaramu yang ingin menjadi pekerja seni? Pekerja seni adalah orang yang memiliki bakat dan kemampuan tertentu yang bekerja di … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku – Pembelajaran 1

SD Kelas 4 – Tema 6.2 – Hebatnya Cita-citaku – Pembelajaran 1.   Setiap orang memiliki mimpi untuk menjadi apa kelak di kemudian hari.   Apa pun mimpimu, pasti kamu berharap menjadi orang yang hebat dan bermanfaat  bagi lingkunganmu. Setiap orang memiliki mimpi untuk menjadi apa kelak di kemudian hari.    Apa pun mimpimu, pasti kamu berharap … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 6.1 – Cita-citaku – Aku dan Cita-citaku – Bagian 2

SD Kelas 4 – Tema 6.1 – Cita-citaku – Aku dan Cita-citaku – Bagian 2. Pembelajaran – 3. Pernahkah kamu mendengar ucapan berikut? “Gantungkan cita-citamu setinggi langit.” Kalimat itu mengajak kita agar kita berusaha sekuat tenaga untuk mencapai cita-cita. Artinya, kita harus selalu bersemangat dan tidak mudah menyerah. Beni berjalan beriringan dengan Made menuju ke kelas. Made … Baca Selengkapnya

Agama Katolik – Riwayat St. Thomas

Santo Thomas, Rasul. Thomas lahir di Galilea dan dikenal sebagai salah seorang dari Keduabelas Rasul Yesus. Perihal tempat dan waktu dia dipilih menjadi Rasul tidak dibeberkan di dalam Injil. Banyak keterangan tentang pribadinya dapat kita temukan di dalam Injil Yohanes. Thomas yang disebut juga Didimus (artinya: kembar) “ adalah seorang nelayan pembantu. Ia tidak memiliki … Baca Selengkapnya

Download Buku Tematik Revisi 2018

[wpb-random-posts]   Buku Tematik Revisi 2018; antara lain : Buku Kelas 6 Rev 2018. Buku Tematik Kelas 6 Semester 1 Tema 1 Rev 2018 : Selamatkan Makluk Hidup. Buku Tematik Kelas 6 Semester 1 Tema 2 Rev 2018 : Persatuan dalam Perbedaan. Buku Tematik Kelas 6 Semester 1 Tema 3 Rev 2018 : Tokoh dan … Baca Selengkapnya

SMA 11 – PKN – Bab 7 – Menatap Tantangan Integrasi Nasional

BAB VII. Menatap Tantangan Integrasi Nasional SMA Kelas 11 – Kurikulum 2013. PPKN.   Aku cinta Indonesia! Kalimat itulah yang harus selalu kita gaungkan sebagai Warga Negara Indonesia. Kalimat tersebut bukan hanya untuk digaungkan, tetapi harus dibuktikan dalam kehidupan sehari-hari. Sebagai warga negara yang baik, kita tidak perlu mencari-cari alasan mengapa kita harus mencintai dan … Baca Selengkapnya

SMA 11 – PKN – BAB 6 – Menyibak Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara

SMA 11 – PKN – BAB 6 – Menyibak Kasus Pelanggaran Hak dan Pengingkaran Kewajiban Warga Negara. Selamat ya, kalian saat ini sudah memasuki pembelajaran pada semester genap di kelas XI. Semester ini sangat menentukan langkah kalian untuk bisa naik ke kelas XII. Nah, di semester genap ini materi pembelajaran untuk mata pelajaran Pendidikan Pancasila … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Sub Tema 3 – Pekerjaan Orang Tuaku

SD Kelas 4 – Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Sub Tema 3 – Pekerjaan Orang Tuaku. Dongeng adalah cerita khayalan atau cerita yang tidak benar-benar terjadi. Dongeng biasanya bersifat menghibur dan mengandung nilai pendidikan. Pendongeng adalah orang yang menyampaikan dongeng kepada orang lain.Mendengarkan dongeng sangat menyenangkan. Indonesia kaya akan dongeng. Banyak diantaranya yang didongengkan. … Baca Selengkapnya

SD4 Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Sub Tema 1 – Jenis-jenis Pekerjaan

SD Kelas 4 – Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Bagian 1 – Jenis-jenis Pekerjaan. Perhatikan lingkungan berdasarkan letak geografis tempat tinggalmu! Apakah kamu tinggal di pegunungan? Di dataran rendah? Ataukah di wilayah pantai? Bagaimana jenis tumbuhan yang terdapat di sana? Untuk memahami, ayo kita pelajari. Kakek Lani tinggal di daerah pegunungan. Ketika liburan tiba, … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 2 – Sub. Tema 1 – Energi Alternatif

SD Kelas 4 – Tema 2 – Sub. Tema 1 – Energi Alternatif   PEMBELAJARAN 1 Semua yang dapat menimbulkan panas disebut sumber energi panas. Energi panas bermanfaat bagi kehidupan manusia. Misalnya, untuk mengeringkan pakaian, menyetrika pakaian, dan memasak makanan. Sumber utama panas di bumi berasal dari sinar matahari. Matahari memiliki peran yang besar dalam … Baca Selengkapnya

Pakaian Adat Indonesia

Gambar Dan Nama Pakaian Adat Tradisional Dari 33 Provinsi di Indonesia – Mungkin anak muda zaman sekarang sudah langka yang tertarik dengan kebudaya negara tercinta Indonesia ini. Karena kebanyakan dari mereka terlalu sibuk dengan urusan seperti pacaran, ke salon, shoping, nonton atau yang lainnya. Namun jika bukan kita sebagai anak muda, siapa lagi yang akan … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 5.3 – Pahlawanku – Sikap Kepahlawanan

SD Kelas 4 – Tema 5.3 – Pahlawanku – Sikap Kepahlawanan. PEMBELAJARAN 1. Salah satu peninggalan raja-raja di masa Islam yang diwariskan adalah sikap kepahlawanan. Sikap ini mempengaruhi sikap para pejuang di masa penjajahan Belanda. Banyak pahlawan dari berbagai wilayah di Indonesia yang berjuang untuk kemerdekaan dan kemajuan Negara Kesatuan Republik Indonesia. Pahlawan Indonesia Pahlawan … Baca Selengkapnya

SD4 Tema 5.2 draft

  Indonesia mempunyai pahlawan nasional yang berjuang untuk merebut dan mempertahankan  kemerdekaan. Siapa sajakah mereka? Apa yang telah mereka perjuangkan? Pahlawan Indonesia. Pahlawan adalah seseorang yang berjuang untuk negara. Setiap negara mempunyai pahlawan nasional. Ia melakukan sesuatu yang berani dan membanggakan. Indonesia memiliki banyak pahlawan yang telah berjuang untuk kemerdekaan. Mereka berjuang mengangkat senjata untuk mengusir penjajah dari Indonesia. Kemerdekaan … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 5.2 – Pahlawanku – Pahlawanku Kebanggaanku

SD Kelas 4 – Tema 5.2 – Pahlawanku – Pahlawanku Kebanggaanku. Ketika masa kerajaan Hindu-Budha mulai melemah, masuklah agama Islam di Wilayah Indonesia. Siapa yang mempunyai peranan penting pada masa Kerajaan Islam? Tokoh Pahlawan Lainnya : Sultan  Hasanuddin Sultan Hasanuddin ialah raja dari Kerajaan Islam Gowa-Tallo di Makassar, Sulawesi Selatan. Oleh Belanda, ia dijuluki ‘Ayam … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Pencak Silat

SD Kelas 4 – Pencak Silat. Pencak Silat Seni bela diri merupakan satu kesenian yang timbul sebagai satu cara seseorang mempertahankan / membela diri. Pada dasarnya, manusia mempunyai insting untuk selalu melindungi diri dan hidupnya. Keamanan dan perlindungan lebih banyak berada di tangan kita sendiri. Kita tidak bisa mengharapkan bantuan orang lain karena mereka juga … Baca Selengkapnya

tema 6 saja

SD Kelas 4 – Tema 5.1 – Pahlawanku – Perjuangan pahlawanku.   PEMBELAJARAN 6. Pangeran Diponegoro. Perang Diponegoro terjadi pada tahun 1825- 1830. Perang Diponegoro merupakan salah satu pertempuran terbesar yang pernah dialami oleh Belanda selama masa pendudukannya di Nusantara. Peperangan ini terjadi secara menyeluruh di wilayah Jawa sehingga disebut Perang Jawa. Tulislah pertanyaan sebanyak … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 5.1 – Pahlawanku – Perjuangan pahlawanku

SD Kelas 4 – Tema 5.1 – Pahlawanku – Perjuangan pahlawanku. Kami akan belajar mengenal pahlawan-pahlawan yang ada di Indonesia supaya kami lebih memahami perjuangan yang dilakukan oleh pahlawan dan nilai-nilai positif yang bisa dicontoh. Belajar dari Lingkungan Kamu bisa mengamati orang-orang di sekitar kamu yang mempunyai semangat juang untuk menolong orang lain. Kerja Sama dengan Orang Tua Ajaklah orang tuamu untuk membaca teks tentang pahlawan. Setelah itu … Baca Selengkapnya

Arti Pancasila, Lambang dan Isinya – Sila Ke – 4

Arti Pancasila, Lambang dan Isinya – Sila Ke – 4. Arti pancasila yang memiliki lima sila memang terkadang sering di salah artikan sehingga menyebabkan multi tafsir dari masyarakat umum. Pancasila dalam posisinya sebagai ideologi negara Indonesia memang memiliki peran vital dan penting, oleh karenanya pemahaman arti pokok pancasila harus dipahami secara benar. Pentingnya pancasila dalam … Baca Selengkapnya

Arti Pancasila, Lambang dan Isinya

Arti pancasila yang memiliki lima sila memang terkadang sering di salah artikan sehingga menyebabkan multi tafsir dari masyarakat umum. Pancasila dalam posisinya sebagai ideologi negara Indonesia memang memiliki peran vital dan penting, oleh karenanya pemahaman arti pokok pancasila harus dipahami secara benar. Pentingnya pancasila dalam kehidupan bernegara dibuktikan dengan adanya pendidikan pancasila ini telah ditanamkan … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Sub Tema 2 – Pekerjaan di Sekitarku.

SD Kelas 4 – Tema 4 – Berbagai Pekerjaan – Sub Tema 2 – Pekerjaan di Sekitarku. Pembelajaran 1.   Mengapa orang harus bekerja? Apa manfaat yang diperoleh dari pekerjaan itu? Setiap orang memiliki tujuan saat bekerja. Banyak yang memiliki tujuan mulia saat memilih suatu pekerjaan. Pernahkah kamu bertemu dengan seseorang yang bekerja untuk kepentingan … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup – Bagian 3 – Ayo Cintai Lingkungan

SD Kelas 4 – Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup – Bagian 3 – Ayo Cintai Lingkungan. Tumbuhan dan hewan dapat terus memberikan manfaat jika terawat dengan baik. Sayangnya, tidak semua orang memperhatikan hal ini. Kamu sudah berlatih membuat daftar pertanyaan dan menggunakannya saat wawancara. Bacalah hasil wawancaramu dan tuangkan dalam bentuk laporan. Pergunakanlah format laporan yang … Baca Selengkapnya

SD4 – Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup – Bagian 2 – Keberagaman Makhluk Hidup di Lingkunganku.

SD Kelas 4 – Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup – Bagian 2 – Keberagaman Makhluk Hidup di Lingkunganku. Selain tumbuhan, hewan juga merupakan sumber daya alam yang perlu terus dijaga keseimbangan dan kelestariannya. Jika tidak, maka hewan-hewan tersebut akan menjadi langka dan punah. Seperti yang terjadi pada burung cendrawasih. Ayo, kita cari tahu lebih lanjut! … Baca Selengkapnya

SD4 – Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup – Bagian 1 – Hewan dan Tumbuhan

Tema 3 – Peduli terhadap Makhluk Hidup . Subtema 1 – Hewan dan Tumbuhan di Lingkungan Rumahku. Subtema 2 – Keberagaman Makhluk Hidup di Lingkunganku. Subtema 3 – Ayo Cintai Lingkungan. TEMA 3 – Peduli Terhadap Makhluk Hidup. Kami akan belajar mengenal pahlawan-pahlawan yang ada di Indonesia agar kami lebih memahami perjuangannya dan nilai-nilai positif yang bisa dicontoh. Kerja Sama dengan Orang … Baca Selengkapnya

SD4 PENGERTIAN BUNYI

SD4 PENGERTIAN BUNYI. A. Definisi Bunyi. Bunyi merupakan hasil dari getaran suatu benda yang merambat dalam bentuk gelombang. Oleh Karena itu bunyi sering disebut sebagai gelombang bunyi. Bunyi dihasilkan oleh benda-benda yang bergetar.   B. Sifat-sifat bunyi. Sifat-sifat bunyi ada 3 yaitu : Termasuk gelombang longitudinal ( gelombang yagn arah rambatnya sejajar dengan arah getarnya). … Baca Selengkapnya

SD4 2-1 Subtema 3: Energi Alternatif – Bagian 2 Bacaan

SD4 Tema 2 Subtema 3: Energi Alternatif   Kewajiban dan Hak Kita Terhadap Lingkungan. Kewajiban kita terhadap lingkungan adalah menjaga kelestariannya. Salah satu caranyaadalahmemanfaatkan energi alternatif yang ramah lingkungan, misalnya menggunakan kendaraan berbahan bakar listrik atau gas, seperti mobil listrik dan mobil tenaga surya. Energi alternatif adalah energi yang ramah lingkungan dan tidak pernah habis, misalnya … Baca Selengkapnya

SD4 2-3 Energi Alternatif – Bagian 1

SD4 Tema 2 Subtema 3: Energi Alternatif Bagaimana jika energi yang kita gunakan sudah habis? Adakah energi penggantinya? Sumber energi yang berasal dari minyak bumi dan gas merupakan sumber energi yang tidak dapat diperbarui. Sumber energi ini memiliki ketersediaan yang terbatas dan suatu saat akan habis. Manusia memerlukan sumber energi lain atau energi alternatif untuk … Baca Selengkapnya

SD Kelas 4 – Tema 2 – Sub Tema 2 – Selalu Berhemat Energi

SD4 Tema 2 – Sub Tema 2 – Selalu Berhemat Energi. Kami akan mulai belajar mengenal macam- macam sumber energi yang ada dikehidupan. hal ini akan membuat kami lebih mengerti dan pandai memahami hubungan antara gaya, gerak, dan energi serta manfaatnya dalam kehidupan sehari-hari. Belajar dari lingkungan : Pada saat berjalan-jalan, ajaklah ananda untuk lebih … Baca Selengkapnya

SD4 1-1 – Ramling – Lingkungan Hidup Tumbuhan dan Hewan.

SD4 1-1 – Ramling – Lingkungan Hidup Tumbuhan dan Hewan. A. Lingkungan Hidup Tumbuhan dan Hewan. Contoh Tumbuhan hidup di darat : bunga matahari, melati, mawar, tulip, Pohon mangga, jambu, kelapa Contoh tumbuhan yang hidup di air : teratai, rumput laut. Contoh Tumbuhan yang hidupnya menempel : bunga anggrek, lumut, tali putri, tumbuhan paku di … Baca Selengkapnya

SD4 1-1 B-Jawa – Senenge Wisata ing Jawa Timur

B-Jawa – Senenge Wisata ing Jawa Timur. Ing Jawa Timur akeh papan rekreasi sing kerep ditekani para wisatawan. Upamane : Jawa Timur Park, Taman Wisata Bahari Lamongan, Taman Safari lan sapanunggalane. Wisata iku pancen mujudake sarana kanggo  nyegerake pikiran. Panggonan wisata ngendi wae sing wis tau kok tekani? Kepriye perasaanmu naliko kowe teko ing papan … Baca Selengkapnya