SD Kelas 5 – IPA – SISTEM PEREDARAN DARAH PADA HEWAN DAN MANUSIA – RANGKUMAN

SD Kelas 5 – IPA – SISTEM PEREDARAN DARAH PADA HEWAN DAN MANUSIA – RANGKUMAN. Memahami organ peredaran darah dan fungsinya pada hewan dan manusia serta cara memelihara kesehatan organ peredaran darah manusia. PENGERTIAN SISTEM SIRKULASI (PEREDARAN) DARAH. Sistem sirkulasi atau peredaran darah adalah sistem yang mengatur pemompaann darah yang dibutuhkan tubuh untuk kelangsungan hidup. … Baca Selengkapnya

Pengertian Sinonim dan Antonim

Pengertian Sinonim dan Antonim Sinonim, biasanya disebut persamaan kata, merupakan  bentuk kata yang maknanya mirip atau sama dengan bentuk kata lain. Sedangkan antonim, biasanya disebut lawan kata, merupakan bentuk kata yang maknanya berlawanan dengan makna kata tersebut. Sinonim dan antonim bahasa Indonesia terkumpul dalam Tesaurus. Tesaurus merupakan buku referensi berupa daftar kata dengan sinonim dan … Baca Selengkapnya

Jenis dan Macam Iklan

Pengertian Iklan : Sebuah informasi yang tujuannya untuk mendorong, menyampaikan sesuatu, membujuk/memberikan pengaruh kepada khalayak ramai atau banyak orang agar tertarik pada barang/jasa yang ditawarkan. Sebuah pengumuman yang berisi informasi produk dan di sebarkan kepada khalayak ramai. Mempromosikan sesuatu kepada pembaca. Tujuan Iklan : 1, Memberitahukan kepada khalayak ramai tentang suatu produk. 2, Mempengaruhi khalayak … Baca Selengkapnya

Video Pembelajaran : Kumpulan Pembelajaran Matematika untuk SD

sumber : chanel www.inibudi.org Matematika SD – Cara Cepat Jarimatika Matematika SD – Jenis Jenis Sudut Matematika SD – Cara Cepat Mengingat Tahapan Pembagian Bersusun Matematika SD – Cara Mencari Kecepatan Jarak dan Waktu Matematika SD – Strategi Perkalian Matematika SD – Volume Tabung Matematika SD – Satuan Ukur Kubik Ke Liter Matematika SD – … Baca Selengkapnya

Buku KTSP – BSE tingkat SD Kelas 1-6 Download

  Name Last modified Size Kelas 01 Bahasa Kita Bahasa Indonesia – Jaruki.pdf 27-Aug-2008 19:39 11M kelas01_belajar-bahasa-indonesia-itu-menyenangkan_ismail.pdf 27-Aug-2008 19:39 3.8M kelas01_bindo_umri.pdf 27-Aug-2008 19:40 3.1M kelas01_dunia-mtk_kismianti.pdf 27-Aug-2008 19:39 13M kelas01_indahnya-bindo-sastra_suyatno.pdf 27-Aug-2008 19:40 14M kelas01_ipa_sholehudin.pdf 27-Aug-2008 19:39 2.8M kelas01_ipa_sri.pdf 27-Aug-2008 19:39 2.7M kelas01_ips_edi.pdf 27-Aug-2008 19:40 3.2M kelas01_ips_indrastuti.pdf 27-Aug-2008 19:39 3.2M kelas01_ips_inoki.pdf 27-Aug-2008 19:40 6.9M kelas01_mtk_djaelani.pdf 27-Aug-2008 19:40 … Baca Selengkapnya

SD5 PKN – KEUTUHAN NEGARA KESATUAN REPUBLIK INDONESIA (NKRI)

SD5 PKN – Keuntuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia – NKRI. A, Pengertian Negara Kesatuan Republik Indonesia. Tuhan menciptakan manusia sebagai makhluk yang paling sempurna. Meskipun demikian, antara manusia yang satu dengan yang lain tidak dapat hidup sendiri. Manusia senantiasa membutuhkan orang lain. Pada akhirnya manusia hidup berkelompok-kelompok. Pada mulanya manusia hidup dalam kelompok keluarga. Selanjutnya … Baca Selengkapnya

RANGKUMAN IPA KELAS 5 SEMESTER 2 K-13 PANAS DAN PERPINDAHANNYA

RANGKUMAN IPA KELAS 5 SEMESTER 2 Kurikulum 2013 – PANAS DAN PERPINDAHANNYA A SUMBER ENERGI PANAS. a, Pengertian dan contoh sumber energi panas. Benda yang dapat menghasilkan energi panas disebut sumber energi panas. Contoh sumber energi panas antara lain: 1) Matahari, sumber energi panas terbesar di dunia, 2) Dua buah benda yang bergesekan, 3) Api, 4) … Baca Selengkapnya

SD5 IPS Bab 9 – Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan

  SD Kelas 5 IPS Bab 9 – Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan. A. Pendahuluan. Apa yang akan kamu lakukan kalau ada bangsa asing menyerbu dan ingin menjajah negara kita lagi? Tentu kamu tidak akan tinggal diam bukan? Sebagai warga negara Indonesia kita tentu akan berjuang mengusir bangsa penjajah itu. Demikian juga sikap rakyat Indonesia setelah kemerdekaan … Baca Selengkapnya

SD5 IPS Bab 8 – Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia

  SD Kelas 5 IPS Bab 8 – Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia. A Pendahuluan. Kapan Proklamasi Kemerdekaan negara kita dilakukan? Tahukah kamu siapa yang memproklamasikan kemerdekaan Indonesia? Apa artinya proklamasi kemerdekaan bagi bangsa Indonesia? Proklamasi memiliki makna yang begitu besar bagi bangsa Indonesia. Proklamasi merupakan puncak perjuangan bangsa Indonesia dan menandai lahirnya negara Indonesia. Dalam … Baca Selengkapnya

SD5 IPS Bab 7 – Perjuangan Mempersiapkan Kemerdekaan Indonesia

SD KElas 5 IPS Bab 7 – Perjuangan Mempersiapkan Kemerdekaan Indonesia. A Pendahuluan. Pengalaman pahit hidup di bawah penjajahan bangsa asing menjadikan bangsa Indonesia bertekad merebut kemerdekaan. Perjuangan mewu- judkan kemerdekaan dilakukan dengan perjuangan fisik dan melalui or- ganisasi modern. Tanda-tanda terwujudnya cita-cita rakyat Indonesia untuk merdeka mulai tampak ketika Jepang terdesak oleh kekuatan Sekutu. … Baca Selengkapnya

SD5 IPS Bab 6 – Perjuangan Melawan Penjajahan

SD5 IPS Bab 6 – Perjuangan Melawan Penjajahan A Pendahuluan. Indonesia pernah dikuasai oleh bangsa asing dalam waktu yang sangat lama. Bangsa-bangsa asing yang pernah menjajah Indonesia adalah Portugis, Belanda, Inggris, dan Jepang. Penjajahan menyebabkan penderitaan bagi rakyat Indonesia. Bangsa Indonesia tidak tinggal diam. Bangsa Indonesia berjuang mengusir penjajah dari bumi pertiwi. Mula-mula bangsa Indonesia … Baca Selengkapnya

SD5 IPS Bab-5 Macam-macam Usaha dan kegiatan Ekonomi di Indonesia

SD Kelas 5 Bab-5 Macam-macam Usaha dan kegiatan Ekonomi di Indonesia. A, Pendahuluan. Coba ceritakan usaha apa saja yang ada di lingkungan tempat ting- galmu? Apakah ada orang yang menanam padi di lingkungan tempat tinggalmu? Apakah ada tetanggamu yang menjadi dokter? Apakah ada salon kecantikan di dekat rumahmu? Apakah tetanggamu ada yang mem- buka warung? … Baca Selengkapnya

SD5 – Hantaran Panas pada Benda

SD Kelas 5 – Hantaran Panas pada Benda Pada solder terjadi perubahan listrik menjadi energi panas. Ujung solder yang panas bisa melelehkan timah, tetapi pada pangkalnya tempat memegang solder tidak terasa panas. Apakah sebabnya ? Berdasarkan kemampuannya dalam menghantarkan panas, benda dapat dikelompokkan menjadi dua. Kedua kelompok benda itu adalah konduktor dan isolator. Konduktor dan … Baca Selengkapnya

SD5 – IPA – Daur Air

Sumber : http://gretha.my.id/audiobuku/sd-kelas-5-ilmu-pengetahuan-alam-5-bse-saling-temas-choiril-a/ Air memberi kehidupan pada semua makhluk hidup. Dengan demikian, air digunakan secara terus-menerus oleh semua makhluk hidup. Apakah air yang ada di bumi ini dapat habis? Sebenarnya air yang ada di bumi ini tidak akan pernah habis. Akan tetapi, mengapa akhir-akhir ini banyak daerah mengalami kekeringan? Air memang dibutuhkan oleh seluruh makhluk hidup … Baca Selengkapnya

SD Kelas 5 – Ilmu Pengetahuan Alam 5 – BSE – Saling Temas – Choiril A

SD Kelas 5 – Ilmu Pengetahuan Alam 5 – BSE – Saling Temas – Choiril A  Daftar Isi : Bab I Alat Pernapasan. A, Alat Pernapasan pada Manusia, 2. B, Alat Pernapasan pada Hewan, 7. Bab II Pencernaan Makanan pada Manusia. A, Alat Pencernaan pada Manusia, 14. B, Penyakit pada Alat Pencernaan, 18. C, … Baca Selengkapnya

SD5 Tema 9 – Benda Tunggal dan Campuran – IPA

SD5 Tema 9 – Benda Tunggal dan Campuran. Khusus IPA / Sains. Air yang belum tercampur oleh apa pun termasuk dalam zat tunggal. Apakah yang dimaksud benda zat tunggal? Apa saja benda-benda di lingkungan kita yang termasuk benda zat tunggal? Perhatikan berbagai gambar benda yang termasuk dalam zat tunggal berikut. Tampak Gambar Air, Emas 24 … Baca Selengkapnya

Rangkuman SD5 Bahasa Indonesia

Membuat Tanggapan. Tanggapan adalah pendapat ataupun reaksi seseorang setelah melihat,mendengar ataupun merasakan sesuatu. Tanggapan dapat berupa persetujuan, sanggahan, pertanyaan, atau pendapat. Semua tanggapan harus disampaikan dengan sopan. Dalam menanggapi suatu permasalahan harus disertai jalan keluar (solusi).  Alasan adalah suatu hal yang diungkapkan untuk mengokohkan pendapat yang bersifat opini yg dipakai untuk menguatkan pendapat.   Saran sama dengan usulan, … Baca Selengkapnya

SD5 Tema 9-3 Manusia dan Benda-benda di Linkungannya

SD Kelas 5 Tema 9-3 Manusia dan Benda-benda di Linkungannya. Pembelajaran 1. Saat Edo dan Dayu melihat koran di papan pajang, Edo tertarik pada sebuah iklan. Apa isi iklan yang dilihat Edo? Tampak gambar iklan Bapak dan 2 anaknya sedang membuang botol aqua bekas di kotak sampah recycle. Setelah mengamati iklan di atas, coba kamu … Baca Selengkapnya

SD5 Tema 9-2 Benda dalam Kegiatan Ekonomi

SD5 Tema 9-2 Benda dalam Kegiatan Ekonomi. Pada Minggu siang Lani asyik menonton televisi. Di televisi ada iklan sirop. Lani terpengaruh iklan sirop di televisi. Lani ingin membuat es sirop. Lani kemudian meminta ibu untuk mengajarkan cara membuat es sirop. Saat hendak membuat es sirop, ternyata gula di dapur habis. Ibu lalu meminta Lani membeli … Baca Selengkapnya

SD5 Tema 9-1 Benda-Benda di Sekitar Kita – Benda Tunggal dan Campuran

 Sekolah Dasar Kelas 5 Tema 9-1 Benda-Benda di Sekitar Kita Pembelajaran 1-3 Benda Tunggal dan Campuran. Hari ini Ayah, Ibu, dan Lani pergi ke toko elektronik. Mereka akan membeli mesin cuci baru. Mesin cuci milik keluarga Lani sudah tidak bisa digunakan lagi. Beberapa hari yang lalu, mereka sudah melihat gambar mesin cuci yang akan … Baca Selengkapnya